Peringati HUT TNI KE 77, Kodim 0819 Laksanakan Ziarah Di TMP Kota Pasuruan - Media Pasuruan

Peringati HUT TNI KE 77, Kodim 0819 Laksanakan Ziarah Di TMP Kota Pasuruan

- Redaksi

Selasa, 4 Oktober 2022 - 17:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mediapasuruan.com – HUT TNI ke 77 tepatnya tanggal 5 Oktober 2022, Komandan Kodim 0819 Pasuruan Letkol Inf Nyarman M.Tr.(Han). yang di wakili oleh Kasdim Mayor Arh M.Ridwan dan anggota melaksanakan upacara Ziarah Nasional ke Taman Makan Pahlawan (TMP) yang berada di jalan Pahlawan, kelurahan Pekuncen, kecamatan Panggungrejo, kota Pasuruan, Selasa (4/10/22).

Turut hadir dalam kegiatan ziarah
Letkol Mar Mario Steven (Danpuslatsus beserta Ibu), Letkol Mar Kartika Wijaya (Danpuslatpur 3 Marinir beserta ibu), Letkol Kav I Ketut Artha Negara, S.H. (Danyonkav 8/2 Kostrad), Letkol Czi Eko Cahyo Setiawan, S.E. M.tr(Han) (Danyon Zipur 10 beserta ibu), Mayor Arh Ridwan (Kasdim 0819/Pasuruan), Mayor Kav Edi Surnoto (Pabung Kodim 0819/Pasuruan),
Kapten AU Pugianto (Pasi Ops Den AU Raci beserta ibu), Mayor Kav Kuswanto (Kaminvetcad Pasuruan beserta ibu), dan Kapten Cpm Rif’an Hadi Nurhasyim, S.H. (Dansubdenpom V/3-4 Pasuruan beserta ibu).

Kegiatan diawali dengan penghormatan kepada arwah para Pahlawan, mengheningkan cipta, peletakkan karangan buga, penghormatan kepada para arwah pahlawan, dan terakhir tabur bunga oleh pimpinan acara diikuti oleh peserta ziarah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ziarah Nasional dalam rangka memperingati HUT TNI Ke-77 diselenggarakan untuk mengenang jasa para Pahlawan yang telah gugur dalam perjuangan merebut Kemerdekaan RI.

“KegiatanZiarah ini merupakan rangkaian HUT TNI ke – 77 bertujuan untuk mengingat kembali atas jasa-jasa para pahlawan serta sebagai bentuk pernghormatan kepada para pahlawan yang telah mengorbankan jiwa raga demi tegaknya Negara Kesatuan RI,”Ucapnya.

“Sebagai penerus dari para pendahulu, maka hendaknya kita senantiasa tetap melanjutkan perjuangan yang telah diperjuangkan oleh para Pahlawan kita,”Pungkas Kasdim. ***

Berita Terkait

Intelegensia Pelajar Sebagai Equilibrium Kemajuan Organisasi Berkelanjutan
Fenomena Bagi-Bagi Takjil di Indonesia: Tradisi Ramadhan yang Penuh Makna
Diskusi Bareng Fahrizal Muhammad dan Andri Firmansyah Di Podcast ‘Suara Generasi Muda’ : Mengupas Peran Dan Tantangan Pemuda
Serka A.Muzakir Babinsa Desa Raci Dampingi Karang Taruna dan Santri Dalwa Bersih Desa
Pesona Candi Belahan, Petirtaan Peninggalan Raja Airlangga Di Pasuruan
Komunitas Wirausaha Pasuruan Gelar Workshop Kemitraan Bisnis
Melalui Workshop Diharapkan Seni Gebluk Bisa Dilestarikan Dan Dikenal Generasi Milenial
Badan Cyber Ansor PC GP Ansor Bangil Gelar Kopdar Perdana
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 22:49 WIB

PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba

Senin, 10 Maret 2025 - 16:18 WIB

Cegah DBD di Wilayah Desa Binaan, Babinsa Laksanakan Fogging

Selasa, 4 Maret 2025 - 20:55 WIB

Dra. Hj. Anisah Syakur, M.Ag Sosialisasikan 4 Pilar Wawasan Kebangsaan Di Probolinggo

Minggu, 2 Maret 2025 - 13:43 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Tiga Pilar Laksanakan Patroli Gabungan

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:30 WIB

Kasdim Bersama Forkopimda Cek Langsung Harga Sembako

Jumat, 21 Februari 2025 - 10:20 WIB

Cegah Demam Berdarah, Babinsa Wonorejo Bersama Warga Gelar Kerja Bhakti

Kamis, 20 Februari 2025 - 13:19 WIB

Ciptakan Keakraban dengan Warga, Babinsa Lakukan Komsos

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:48 WIB

Danramil menghadiri Pelantikan Pengurus Baru Kwartir Ranting Gerakan Pramuka

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba

Senin, 17 Mar 2025 - 22:49 WIB