Perlu Diacungi Jempol. Semangat Lurah Fadil Tingkatkan Pelayanan Dan Tingkatkan Kesejahteraan Warga Kejayan - Media Pasuruan

Perlu Diacungi Jempol. Semangat Lurah Fadil Tingkatkan Pelayanan Dan Tingkatkan Kesejahteraan Warga Kejayan

- Redaksi

Rabu, 26 Januari 2022 - 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kinerja Kelurahan Kejayan, Kecamatan Kejayan, Kabupaten Pasuruan yang dipimpin oleh H. Fadil mendapat sanjungan dari warganya.

H. Fadil selaku Pak Lurah tidak henti-hentinya menghimbau dan memberikan contoh kepada masyarakat untuk mematuhi anjuran pemerintah dalam hal ini adalah anjuran Bupati Pasuruan.

Dan mengajak masyarakat untuk berperan aktif turut serta tetap menjaga protokol kesehatan, demi menekan pandemi covid.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Tampak beberapa pegawai dan staf perangkat Kelurahan Kejayan, bergotong royong membersihkan lingkungan kantor serta bahu membahu membersihkan lingkungan kerjanya dengan harapan agar lingkungan kerja yang asri dan nyaman, yang pada akhirnya mampu meningkatkan etos kerja dan mampu meningkatkan pelayanan warga Kelurahan Kejayan.

Hal ini yang disampaikan oleh Ahmat, (53), salah satu warga kelurahan Kejayan kepada Mediapasuruan.com bahwa Pak Lurah Fadil sering memberikan contoh serta menghimbau kepada masyarakat agar kita semua turut aktif menjaga lingkungan. Rabu, (26/01/20222)

“Dengan mentaati semua anjuran pemerintah dengan sebaik-baiknya untuk menjaga kebersihan, menjaga lingkungan serta tetap menggunakan masker dan cuci tangan ketika mengurus surat menyurat di kantor kelurahan Kejayan,” jelas Ahmad.

Masih menurut Ahmad, Pak Fadil dan hampir seluruh staf dan pegawai Kelurahan Kejayan, selalu tampak dikantor dan selalu melayani masyarakat disini dengan sebaik baiknya.

Dan meskipun terkadang Pak Lurah Fadil dinas luar atau rapat kerja di Kecamatan maupun di Pendopo Pasuruan, tetapi pelayan terus berjalan dengan baik.

“Sehingga hampir setiap warga disini yang mengurus administrasi dan lain lain, selalu pulang dengan merasakan kepuasan selama dilayani,” pungkasnya.

Dalam kesempatan berbeda disampaikan oleh HM salah satu tokoh agama dan tokoh masyarakat Kejayan kepada Mediapasuruan.com menegaskan bahwa warga Kelurahan Kejayan selalu rukun dan senantiasa mendapatkan pelayanan yang baik dari jajaran staf kantor Kelurahan Kejayan.

“Termasuk kerukunan dan kekompakan warga yang selalu dicontohkan oleh Pak Lurah Fadil, berdampak semangat bekerja yang pada akhirnya mampu meningkatkan perekonomian warga kejayan,” terang HM, yang meminta menuliskan inisial namanya saja. (hil/tim)

Berita Terkait

Novan Hamam, Wakasatkornas Balantas Lakukan Silaturahmi Ke Posko Ramadan PAC GP Ansor Rembang
Belanja Gratis Dari Bumdes Candi Berkah Jadi Solusi Ekonomi Warga Desa Candibinangun Sukorejo
PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba
GP Ansor dan Fatayat NU Bangil Perkuat Kolaborasi, Adakan Buka Puasa Bersama dan Konsolidasi
Cegah DBD di Wilayah Desa Binaan, Babinsa Laksanakan Fogging
Dra. Hj. Anisah Syakur, M.Ag Sosialisasikan 4 Pilar Wawasan Kebangsaan Di Probolinggo
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Tiga Pilar Laksanakan Patroli Gabungan
Kasdim Bersama Forkopimda Cek Langsung Harga Sembako
Berita ini 28 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:48 WIB

Belanja Gratis Dari Bumdes Candi Berkah Jadi Solusi Ekonomi Warga Desa Candibinangun Sukorejo

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:28 WIB

Fenomena Bagi-Bagi Takjil di Indonesia: Tradisi Ramadhan yang Penuh Makna

Senin, 10 Februari 2025 - 03:11 WIB

Diskusi Bareng Fahrizal Muhammad dan Andri Firmansyah Di Podcast ‘Suara Generasi Muda’ : Mengupas Peran Dan Tantangan Pemuda

Minggu, 15 September 2024 - 20:21 WIB

Serka A.Muzakir Babinsa Desa Raci Dampingi Karang Taruna dan Santri Dalwa Bersih Desa

Rabu, 23 Agustus 2023 - 14:31 WIB

Pesona Candi Belahan, Petirtaan Peninggalan Raja Airlangga Di Pasuruan

Minggu, 13 Agustus 2023 - 09:46 WIB

Komunitas Wirausaha Pasuruan Gelar Workshop Kemitraan Bisnis

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 20:10 WIB

Melalui Workshop Diharapkan Seni Gebluk Bisa Dilestarikan Dan Dikenal Generasi Milenial

Minggu, 6 Agustus 2023 - 16:04 WIB

Badan Cyber Ansor PC GP Ansor Bangil Gelar Kopdar Perdana

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba

Senin, 17 Mar 2025 - 22:49 WIB