Meneguhkan NKRI Bagi Pimpinan Majlis Taklim NU - Media Pasuruan

Meneguhkan NKRI Bagi Pimpinan Majlis Taklim NU

- Redaksi

Rabu, 7 April 2021 - 18:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kraksaan | Mediapasuruan.com – Penguatan idelogi Bangsa Indonesia harus melibatkan semua pihak, termasuk unsur Pimpinan Majlis Taklim. Sehingga dengan menggandeng majlis taklim, Badan Kordinasi Majlis Taklim Probolinggo Bekerjasama dengan MPR RI mensosialisasikan empat pilar di Kabupaten Probolinggo, Selasa (6/4/2021), Kemarin.

Kegiatan bertema ‘Meneguhkan NKRI Bagi Pimpinan Majlis Taklim NU’ yang berlangsung di ruang Serba Guna lantai dua gedung Badan Kordinasi majlis Taklim Kraksaan Kabupaten Probolinggo, diikuti Seluruh pengurus Kordinasi Majlis Taklim serta sekitar 150 peserta dari Pimpinan Majlis Taklim NU Cabang Kraksaan, NU Kabupaten Probolinggo dan Nu Kota Probolinggo. Termasuk Anggota DPRD Provinsi Jawa Timur, Gus Ahmad hilmy dan diisi langsung Dra. Hj. Anisah Syakur, M. Ag. selaku Anggota MPR RI.

Dijelaskan Bu Nyai Anisah Syakur, empat pilar MPR RI ini merupakan satu program yang dilaksanakan oleh MPR dan itu merupakan amanat undang-undang MD3, agar disosialisasikan. Pasalnya kita tahu empat pilar itu merupakan nilai-nilai kebangsaan, Pancasila sebagai ideologi dan Dasar Negara undang-undang Dasar 45 sebagai konstitusi negara dan Bhineka Tunggal Ika sebagai semboyan negara.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Serta NKRI sebagai bentuk negara yang harus dijadikan sebagai landasan kebijakan hidup setiap warga. “Makanya bekerjasama dengan Pimpinan Majlis Taklim merupakan organisasi atau kumpulan yang memiliki jaringan sampai ke tingkat ranting (desa). Artinya organisasi ini merupakan organisasi yang sangat potensial sekali. Kami ingin, yang kami sosialisasikan itu bisa diteruskan kepada jemaahnya atau kepada anggotanya,” jelasnya.

Saat ini pihaknya terus menekankan bagaimana membangun semangat nasionalisme, semangat patriotisme dan semangat yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dan konstitusi.

“Bagaimana mencintai Indonesia, bagaimana memahami Pancasila,” pungkasnya.

“Dalam diskusi dan pertanyaan bagaimana kita membangun semangat nasionalisme, semangat patriotisme dan semangat yang sesuai dengan nilai-nilai Pancasila dan konstitusi kita. Disamping itu juga mereka diajak dengan bermain dengan cara bermain apapun itu dalam nilai-nilai yang dikembangkan dalam permainan itu ada yang namanya nilai-nilai Patriotisme nasionalisme,” tuturnya.

Berita Terkait

Intelegensia Pelajar Sebagai Equilibrium Kemajuan Organisasi Berkelanjutan
Fenomena Bagi-Bagi Takjil di Indonesia: Tradisi Ramadhan yang Penuh Makna
Diskusi Bareng Fahrizal Muhammad dan Andri Firmansyah Di Podcast ‘Suara Generasi Muda’ : Mengupas Peran Dan Tantangan Pemuda
Serka A.Muzakir Babinsa Desa Raci Dampingi Karang Taruna dan Santri Dalwa Bersih Desa
Pesona Candi Belahan, Petirtaan Peninggalan Raja Airlangga Di Pasuruan
Komunitas Wirausaha Pasuruan Gelar Workshop Kemitraan Bisnis
Melalui Workshop Diharapkan Seni Gebluk Bisa Dilestarikan Dan Dikenal Generasi Milenial
Badan Cyber Ansor PC GP Ansor Bangil Gelar Kopdar Perdana
Berita ini 15 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 22:49 WIB

PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba

Senin, 10 Maret 2025 - 16:18 WIB

Cegah DBD di Wilayah Desa Binaan, Babinsa Laksanakan Fogging

Selasa, 4 Maret 2025 - 20:55 WIB

Dra. Hj. Anisah Syakur, M.Ag Sosialisasikan 4 Pilar Wawasan Kebangsaan Di Probolinggo

Minggu, 2 Maret 2025 - 13:43 WIB

Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Tiga Pilar Laksanakan Patroli Gabungan

Selasa, 25 Februari 2025 - 11:30 WIB

Kasdim Bersama Forkopimda Cek Langsung Harga Sembako

Jumat, 21 Februari 2025 - 10:20 WIB

Cegah Demam Berdarah, Babinsa Wonorejo Bersama Warga Gelar Kerja Bhakti

Kamis, 20 Februari 2025 - 13:19 WIB

Ciptakan Keakraban dengan Warga, Babinsa Lakukan Komsos

Rabu, 19 Februari 2025 - 18:48 WIB

Danramil menghadiri Pelantikan Pengurus Baru Kwartir Ranting Gerakan Pramuka

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba

Senin, 17 Mar 2025 - 22:49 WIB