Dinyatakan Sehat, Warga Isoter di Sidoarjo Dipulangkan - Media Pasuruan

Dinyatakan Sehat, Warga Isoter di Sidoarjo Dipulangkan

- Redaksi

Jumat, 3 September 2021 - 08:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Setelah melakukan isolasi di rumah sehat atau tempat isolasi terpusat, tujuh orang yang menjalani isoter di Delta Sinar Mayang telah dinyatakan sehat dari Covid-19 dan diperbolehkan kembali pulang ke rumah.

Salah satunya adalah Kasiamti, Warga Sidokepung, Buduran, Sidoarjo, mengaku sangat bersyukur dirinya dinyatakan sehat dan diperbolehkan pulang kembali bersama keluarga. Ia juga mengucapkan terima kasih atas perhatian TNI, Polri dan tenaga kesehatan selama perawatan di tempat isoter.

Pemulangan warga isoter tersebut dihadiri Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol. Kusumo Wahyu Bintoro, Dandim 0816 Sidoarjo Letkol Inf. Mohammad Iswan Nusi, Kepala Puskesmas serta Forkopimka Buduran, Candi, Tulangan, Gedangan dan Waru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 0816 Sidoarjo Letkol Inf. Mohammad Iswan Nusi mengatakan, proses pemulangan ini dilakukan juga di berbagai tempat isoter lainnya di Kabupaten Sidoarjo. Forkopimka termasuk TNI, Polri dan puskesmas di tiap kecamatan turut bersama-sama mengawal pemulangan warga yang isoter.

“Upaya ini adalah sebagai bentuk kepedulian kami kepada warga yang telah menjalani isoter, kami berikan support kepada mereka yang telah berhasil sembuh dari Covid-19,” ujarnya.

Sementara Kapolresta Sidoarjo Kombes Pol. Kusumo Wahyu Bintoro kembali mengingatkan kepada masyarakat, bahwa sepulangnya warga isoter yang telah dinyatakan sehat agar dapat diterima dengan baik berbaur bersama warga lainnya.

“Covid-19 bukanlah aib, dan penyakit ini terbukti dapat disembuhkan. Tentunya dengan tetap mematuhi protokol kesehatan dan jangan takut untuk di vaksin,” pesannya.(hms/hil)

Berita Terkait

Novan Hamam, Wakasatkornas Balantas Lakukan Silaturahmi Ke Posko Ramadan PAC GP Ansor Rembang
PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba
GP Ansor dan Fatayat NU Bangil Perkuat Kolaborasi, Adakan Buka Puasa Bersama dan Konsolidasi
Cegah DBD di Wilayah Desa Binaan, Babinsa Laksanakan Fogging
Dra. Hj. Anisah Syakur, M.Ag Sosialisasikan 4 Pilar Wawasan Kebangsaan Di Probolinggo
Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Tiga Pilar Laksanakan Patroli Gabungan
Kasdim Bersama Forkopimda Cek Langsung Harga Sembako
Cegah Demam Berdarah, Babinsa Wonorejo Bersama Warga Gelar Kerja Bhakti
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 20 Maret 2025 - 11:48 WIB

Belanja Gratis Dari Bumdes Candi Berkah Jadi Solusi Ekonomi Warga Desa Candibinangun Sukorejo

Selasa, 11 Maret 2025 - 18:28 WIB

Fenomena Bagi-Bagi Takjil di Indonesia: Tradisi Ramadhan yang Penuh Makna

Senin, 10 Februari 2025 - 03:11 WIB

Diskusi Bareng Fahrizal Muhammad dan Andri Firmansyah Di Podcast ‘Suara Generasi Muda’ : Mengupas Peran Dan Tantangan Pemuda

Minggu, 15 September 2024 - 20:21 WIB

Serka A.Muzakir Babinsa Desa Raci Dampingi Karang Taruna dan Santri Dalwa Bersih Desa

Rabu, 23 Agustus 2023 - 14:31 WIB

Pesona Candi Belahan, Petirtaan Peninggalan Raja Airlangga Di Pasuruan

Minggu, 13 Agustus 2023 - 09:46 WIB

Komunitas Wirausaha Pasuruan Gelar Workshop Kemitraan Bisnis

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 20:10 WIB

Melalui Workshop Diharapkan Seni Gebluk Bisa Dilestarikan Dan Dikenal Generasi Milenial

Minggu, 6 Agustus 2023 - 16:04 WIB

Badan Cyber Ansor PC GP Ansor Bangil Gelar Kopdar Perdana

Berita Terbaru

BERITA TERKINI

PW Ansor Jatim Nyatakan Jawa Timur Darurat Narkoba

Senin, 17 Mar 2025 - 22:49 WIB